Resep Chick Mini Chiffon Cake, Menggugah Selera

Chick Mini Chiffon Cake

Lagi mencari inspirasi Resep Chick Mini Chiffon Cake, Enak yang unik?, Resep Chick Mini Chiffon Cake yang Lezat memang saat ini sedang banyak dicari oleh pengguna disekitar kita mungkin salah satunya sobat. orang-orang memang sudah terbiasa mamnfaatkan internet di smartphone untuk mencari informasi gambar untuk dijadikan inspirasi. Dipostingan Kali ini saya akan berbagi panduan cara menghidangkan Resep Chick Mini Chiffon Cake yang Lezat untuk menyiapkannya memang susah-susah gampang. Kalau keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan bahkan tidak sedap. Padahal Chick Mini Chiffon Cake yang enak harusnya sih punya aroma dan rasa yang bisa memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari Chick Mini Chiffon Cake, pertama dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara mengolah dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Chick Mini Chiffon Cake enak di mana pun anda berada, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat menjadi sajian spesial. Next merupakan gambar berkaitan dengan Chick Mini Chiffon Cake yang dapat kalian jadikan contoh.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Chick Mini Chiffon Cake adalah 1/4 resep. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, ciptakan Chick Mini Chiffon Cake sendiri di rumah. Tetap berbahan sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa menyiapkan Chick Mini Chiffon Cake memakai 17 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini langkah-langkah untuk menyiapkan hidangannya.

Massiihhhhh dengan keseruan belajar bareng tentang Chiffon Cake bersama Coboy dan narasumber Master Chiffon yaitu Mbak @yun… kali ini mencoba menantang diri sendiri untuk berkreasi Chiffon Cake tanpa Loyang Khususnya. 
Nah, saya coba dengan loyang alam yaitu Cangkang Telur, hasilnya? Bentuk bulat unyu-unyu seperti anak ayam yang baru menetas hehe…
Namun tekstur tetep kempus, enak dimakan seperti Chiffon Cake pada umumnya. Jadiiii kesimpulannya, ga usah ragu menggunakan loyang lain untuk berkreasi. 
Matur nuwun ilmu dan pencerahannyabya Masyer @yun… semoga selalu diberi kesehatan, rejeki dan kesuksesan aamiin 

Kapan-kapan bikin Chiffon Cake bentuk apalagi ya. Bantu komen ya… 



Source: Mami_Kenzie
https://cookpad.com/id/resep/14336627-red-velvet-chiffon-cake?ref=you_tab_saved&find_method=recipe

Modified: Carolina

#CoboyNgacoChiffon_YunAndriani
#Coboy_ChiffonCake
#PejuangGoldenBatikApron
#PesanSemangatPejuangGBA
#Coboy_MakeMeHappy
#CookpadCommunity_Surabaya
#pekanposbar
#KudapanBulat
#ChiffonCake
#ChickMiniChiffonCake
#CookpadIndonesia
#CookpadItalia
#Mami_Kenzie
#Carolina

Bahan-bahan dan bumbu yang digunakan dalam menyiapkan Chick Mini Chiffon Cake:

  1. 5 cangkang telur, sisanya aluminium foil cup
  2. Bahan A:
  3. 2 Kuning telur
  4. 12 gr Gula pasir
  5. 22 gr Minyak zaitun
  6. 20 ml Air suhu ruang
  7. 42 gr Tepung pro rendah - sedang
  8. 2 jumput garam
  9. 1/8 sdt baking powder
  10. sesuai selera Aroma pisang, pengganti vanili
  11. Pewarna kuning
  12. Bahan B:
  13. 2 kuning telur
  14. 1/2 sdt perasan lemon
  15. 20 gr Gula pasir
  16. Pewarna orange bubuk
  17. mata Gula-gula, resep menyusul

Cara untuk membuat Chick Mini Chiffon Cake

  1. Cuci tangan dan berdoa sebelum bekerja. Siapkan semua bahan. Untuk cetakan, pecahkan dengan hati-hati ujung cangkang telur dengan sumpit/gagang sendok lalu gunting rapi pinggirnya
  2. Pisahkan putel dan kutel dengan tangan. Cuci bersih cangkang. Keringkan. Sisihkan
  3. Kocok bahan A dimulai dari Kutel, minyak, air, dan gula sampai larut, lalu masukkan bahan kering lain yang sudah diayak. Aduk rata hingga seperti video langkah 3. Sisihkan
  4. Lanjut Bahan B. Kocok kutel dan gula secara bertahap dengan kecepatan bertahap juga hongga stiff peak sekitar 3menit baru diberi air lemon. Kocok rata
  5. Temper adonan B dengan adonan A sedikit demi sedikit lalu tuang semua adonan ke sisa adonan bahan B, aduk balik
  6. Masukkan piping bag. Masukkan adonan chiffon pada cangkang. Tuang setengah dari cangkang jika tidak ingin membuat jambul pada ayam, dan tuang full jika ingin membuat jambul
  7. Panggang di oven dengan suhu 130° sekitar 15 menit atau tes tusuk dengan hasil tidak menempel. Dinginkan cangkang lalu keluarkan chiffon secara hati-hati dengan bantuan tusuk gigi
  8. Ini dia hasilnya. Uempuk kan..

Terima kasih telah membaca resep yang saya tampilkan di sini. Harapan kami, olahan Chick Mini Chiffon Cake yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan hidangan yang enak untuk keluarga/teman maupun menjadi inspirasi untuk berbisnis kuliner. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel