Resep Puding Spaghetti Pandan Mentega, Lezat

Puding Spaghetti Pandan Mentega

Lagi mencari ide Cara Gampang Menyiapkan Puding Spaghetti Pandan Mentega yang Bisa Manjain Lidah yang unik?, Bagaimana Membuat Puding Spaghetti Pandan Mentega yang Lezat Sekali memang akhir-akhir ini sedang banyak dicari oleh sebagian orang disekitar kita mungkin salah satunya Anda. masyarakat memang telah terbiasa mamnfaatkan internet di ponsel untuk melihat informasi gambar untuk dijadikan wawasan. dan kali ini saya akan berbagi tutorial cara menghidangkan Bagaimana Menyiapkan Puding Spaghetti Pandan Mentega, Enak Banget untuk membuatnya memang tidak susah dan tidak juga mudah. Kalau salah mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Puding Spaghetti Pandan Mentega yang enak selayaknya mempunyai aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Puding Spaghetti Pandan Mentega, pertama dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara mengolah dan menghidangkannya. Tidak usah pusing jika ingin menyiapkan Puding Spaghetti Pandan Mentega enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan istimewa. Selanjutnya adalah gambar tentang Puding Spaghetti Pandan Mentega yang dapat kalian jadikan inspirasi.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Puding Spaghetti Pandan Mentega adalah loyang 18 cm. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Untuk tambahan, waktu yang diperlukan dalam memasak Puding Spaghetti Pandan Mentega diperkirakan sekitar 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, ciptakan Puding Spaghetti Pandan Mentega sendiri di rumah. Tetap berbahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuhmu sekeluarga. Anda dapat menyiapkan Puding Spaghetti Pandan Mentega memakai 18 bahan dan 4 tahap pembuatan. Berikut ini cara untuk menyiapkan hidangannya.

Halo semuanya! Kali ini saya mencoba membuat puding menggunakan bahan tambahan spaghetti. Ini kali pertama saya membuatnya, agak deg2an juga sebenarnya takut rasanya aneh dan ga ada yang doyang, eh tapi ternyata ini enak lho.

Rasa pandan dan mentega nya gurih enak wangiii, teksturnya pun unik mirip cendol kenyil2.

Semoga resep sederhana ini bisa bermanfaat dan menginspirasi.

Season everything with love 💚
Gbu

#seasonEverythingWithLove
#mrsKori
#cookpadCommunity_solo
#kreasimie
#timlo_miekirinkamu

week 32
#PejuangGoldenBatikApron

Bahan-bahan dan bumbu yang diperlukan untuk pembuatan Puding Spaghetti Pandan Mentega:

  1. Bahan Puding Spaghetti Pandan
  2. 100 gram spaghetti
  3. secukupnya air untuk merebus spaghetti
  4. 1/2 bungkus agar-agar plain
  5. 1/2 bungkus kecil serbuk jeli plain
  6. 5 sdm gula pasir (sesuaikan selera)
  7. 400 ml air
  8. 5 sdm sari pandan (5 lembar pandan diblender tambah air)
  9. sejumput garam
  10. Bahan Puding Mentega
  11. 2 butir kuning telur
  12. 100 gram mentega / margarin
  13. 1/2 sdt vanili bubuk
  14. 90 ml susu kental manis
  15. 1 bungkus agar-agar plain
  16. 4 sdm gula pasir
  17. 600 ml air
  18. sejumput garam

Cara membuat Puding Spaghetti Pandan Mentega

  1. Rebus spaghetti hingga empuk, angkat, tiriskan
  2. Dalam panci masukkan semua bahan puding spaghetti pandan, masak hingga mendidih. Masukkan spaghetti yang sudah direbus, aduk-aduk lalu matikan api kompor. Tuang puding ke dalam cetakan, tunggu hingga set.

    Btw maaf ya gambarnya tidak lengkap karena kelupaan buat foto. Next time kalau bikin lagi semoga bisa update fotonya
  3. Masak puding mentega: Dalam wadah masukkan kuning telur, mentega, vanili dan susu kental manis, aduk rata lalu sisikan dulu. Dalam panci masak agar-agar plain, gula pasir dan air hingga mendidih. Setelah mendidih tuang secara bertahap ke dalamwadah mentega tadi sambil terus diaduk menggunakan balon whisk. Lakukan sampai semua bahan tercampur rata. Tuang ke atas puding spaghetti yang sudah set.
  4. Tunggu hingga uap panas hilang lalu simpan di dalam kulkas untuk bisa dinikmati dalam kondisi dingin. Selamat mencoba.

Gimana nih? Gampang kan? Itulah cara membuat Puding Spaghetti Pandan Mentega yang bisa Anda lakukan di rumah. Selamat mencoba!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel